Minggu, 20 Mei 2012

Formulasi Tinta Offset

Formulasi Tinta Offset

Kalau kamu pingin tahu formulasi tinta offset, anda sudah benar mengunjungi web ini, karena pemilik web ini adalah pemegang formulasi tinta offset yang sudah malang melintang di dunianya. Tidak susah untuk mengetahui formulasi tinta offset, tinta offset adalah tinta cetak yang dipakai pada mesin offset.

Mesin cetak banyak sekali macamnya ada cetak flexo, gravure, letterpress juga offset. Semua memiliki karateristik dan kelebihan masing-masing dan tergantung keinginannya.

Formulasi tinta offset terdiri dari :
1. Resin
2. Pigment
3. Additive
4. Pengencer

Silahkan mengikuti terus web ini, saya akan menerangkan lebih rinci satu persatu material penyusun dari formulasi tinta offset tersebut.

Anda juga bisa membaca artikel-artikel lain :
Internet
Alexa
Bisnis Online

Sampai ketemu dengan formulasi tinta offset yang lebih rinci.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan Anda memberi komentar dengan menggunakan gambar-gambar diatas, dengan cara copy paste saja karakter di sampingnya dan selanjutnya menuliskan komentar. Komentar boleh memuji, mencela atau kedua-duanya asal tidak SARA.

Jika ingin komentar anda tidak dipublikasi, silahkan klik disini

Masih kesulitan juga membuat komentar? silahkan klik disini